Aplikasi Sistem Pakar Berbasis Web Menggunakan Metode Backward Chaining
Kamis, 08 Oktober 2020
Sistem pakar menurut yaitu sistem berbasis komputer yang menggunakan pengetahuan, fakta dan teknik penalaran dalam memecahkan masalah yang biasanya hanya bisa dipecahkan oleh seseorang pakar dalam bidang tertentu. Sistem pakar tersusun dari dua bagian utama ,yaitu lingkungan pengembangan (development environment) dan lingkungan konsultasi (consultation environtment). Lingkungan pengembangan berisi komponen komponen yang digunakan untuk memasukkan pengetahuan pakar kedalam lingkungna sistem pakar. Sedangkan lingkungan konsultasi berisi komponen yang akan digunakan oleh user dalam memperoleh pengetahuan pakar.
Backward chaining menggunakan pendekatan goal driven, yang dimulai dari harapan apa yang akan terjadi atau hipotesis dan kemudian mencari bukti yang mendukung atau berlawanan dengan harapan. Backward chaining ini memerlukan perumusan dan pengujian hipotesis sementara. Metode backward chaining ini digunakan jika suatu aplikasi menghasilkan tree yang sempit dan dalam.
Daftar Isi
Tentang Aplikasi
Aplikasi sistem pakar berbasis web menggunakan metode backward chaining merupakan sebuah aplikasi yang digunakan untuk melakukan diagnosis terhadap sebuah penyakit, dalam contoh kasus pada aplikasi ini adalah diagnosis hama dan penyakit pada tanaman kedelai. Dengan adanya aplikasi sistem pakar ini dapat membantu para ahli dalam melakukan diagnosis penyakit dan membantu para awam dalam diagnosis dini sebuah penyakit. Sistem pakar ini dapat digunakan untuk membantu para petani dalam mengetahuai hama dan penyakit yang menyerang tanaman kedelai dan memberikan solusi pencegahan dan penangulangan yang tepat pada tanaman.
Penyakit, gejala dan aturan/rule yang ada pada aplikasi ini hanya sebagai contoh kasus saja dan dapat diganti/dirubah sesuai dengan kebutuhan.
Spesifikasi Aplikasi
Spesifikasi yang ada pada aplikasi sistem pakar berbasis web menggunakan metode backward chaining dapat dilihat sebagai berikut :PHP | |
MySQLi | |
Framework CodeIgniter | |
JQuery | |
AJAX | |
Bootstrap | |
Responsif | |
Backward Chaining |
Fitur Aplikasi
Fitur-fitur yang terdapat pada aplikasi sistem pakar berbasis web menggunakan metode backward chaining ini dapat dilihat sebagai berikut :Modul konsultasi | |
Modul diagnosis | |
Modul data konsultasi | |
Modul data penyakit | |
Modul data kategori | |
Modul data gejala |
Tampilan Aplikasi
Tampilan dari aplikasi sistem pakar berbasis web menggunakan metode backward chaining dapat dilihat sebagai berikut :Paket Pembelian Aplikasi
Jika membeli aplikasi sistem pakar berbasis web menggunakan metode backward chaining maka dalam paket pembelian aplikasi terdiri dari beberapa file yaitu :File source code aplikasi | |
File database aplikasi | |
File panduan instalasi aplikasi |